Museum-Balla-Lompoa-Wisata-Edukasi-Sejarah-Di-Makassar

Museum Balla Lompoa – Wisata Edukasi Sejarah Di Makassar

Museum Balla Lompoa merupakan sebuah museum yang berada di tengah-tengah Kelurahan Sungguminasa. Di mana Museum ini di bangun pada tanggal 11 Desember 1973. Balla Lompoa bisa di artikan sebagai rumah besar ataupun istana untuk raja-raja dari Kerajaan Gowa. Museum ini di bangun pada area dengan luas 7663 m2 tahun 1936 tepatnya di masa Raja Gowa ke-XXV. Luas bangunan kayu yaitu 1144…

Museum-Affandi-Wisata-Seni-Dan-Budaya-Yang-Indah-Di-Yogyakarta

Museum Affandi – Wisata Seni & Budaya Yang Indah Di Yogyakarta

Museum Affandi merupakan salah satu tempat yang wajib untuk di kunjungi oleh para pecinta seni serta budaya di Yogyakarta. Di mana, museum yang satu ini di dedikasikan untuk mengabadikan karya-karya dari Affandi yang merupakan salah satu pelukis ternama Indonesia. Berada di Jalan Laksda Adisucipto, museum ini memberikan pengalaman mendalam tentang perjalanan seni oleh sang maestro…

Museum-Betawi-Wisata-Edukasi-Untuk-Mengetahui-Budaya-Betawi

Museum Betawi – Wisata Edukasi Untuk Belajar Budaya Betawi

Bagi anda yang ingin tahu tentang budaya Betawi secara lebih dalam maka bisa kunjungi Museum Betawi Setu Babakan yang ada di Jalan RM Kahfi II Kelurahan Srengseng Sawah, Jakarta Selatan. Di mana Museum Betawi Setu Babakan ini mulai di bangun pada tahun 2012 sampai 2015 dan mulai di buka untuk umum pada tanggal 30 Juli 2017. Pembukaan…

MOJA-Wisata-Museum-Modern-Yang-Banyak-Atraksi

MOJA – Wisata Museum Modern Dengan Banyak Atraksi

MOJA – Museum tidak selalu menyuguhkan koleksi benda-benda yang bersejarah. Tetapi ada juga museum yang jadi destinasi menarik karena koleksinya yang tentu tidak biasa seperti MOJA Museum. Di mana Museum of Jakarta atau MoJa ini menyediakan beragam atraksi wisata yang tentunya juga berbeda dengan museum-museum pada umumnya. Koleksi yang di pamerkan di museum ini tentu bukanlah…